Antonio Milo
06/12/21 13:26:51
@antonio-milo
Proyek Minuman Khas keluarga

Halo seluruh warga ririungan, sebelumnya perkenalkan nama saya Antonio Milo dari kelas 9 Kel.Layangan. Di proyek saya kali ini, saya akan berbagi tips cara membuat tepache dan berbagi fakta mengenai manfaat dari minuman Tepache ini. Sebelumnya Tepache adalah minuman fermentasi khas Meksiko yang terbuat dari Kulit nanas sebagai bahan utama dan beberapa rempah-rempah, seperti bunga lawang, cengkeh dan kayu manis. Untuk cara dan tahapan membuat bisa klik link di bawah, Sekian terimakasih Selamat menonton dan Mencoba

Berikut adalah link video tahap pembuatan tepache di YouTube ; Tahapan dan Cara membuat Tepache - Ala Keluarga Milo

Dan ini adalah link infografis karena jika di upload ada maksimal resolusi dan membuat infografis tidak terlihat semua ; Infografis

Infografis Tepahce

Discussions
 
Andy Sutioso

Update Sumbangan Jarak LeUKas Periode 1


Halo teman-teman. Yang sudah nyumbang jarak bisa tulis2 catatannya di sini ya. Semangat! 
@Andy Sutioso started 7 months ago - replies: 1
Andy Sutioso

Ucing AES


Rekan-rekan semua Warga Smipa. Salam Literasi. Kalau tautan ke laman ini sampai ke anda, berarti anda sedang diajak bermain Ucing AES.  Ucing AES...
@Andy Sutioso started last year - replies: 2
Andy Sutioso

Pembekalan Kakak-kakak Smipa TP18


Selamat pagi rekan-rekan orangtua yang kami hormati,  Bersama ini kami sampaikan informasi tentang rencana Pembekalan Kakak-kakak Smipa yang akan...
@Andy Sutioso started 2 years ago - replies: 0
leoamurist

PROYEK KPB SABILULUNGAN KOMUNITAS 2022TP18S1


Proyek Sabilulungan Komunitas adalah
@leoamurist started 2 years ago - replies: 0
Andy Sutioso

Belajar dari Narasi Kehidupan


Saat pertanyaan ini diluncurkan penghitung Atomic Essay Smipa sudah mendekati angka 3.500-an. Bagaimana pandangan teman-teman warga Smipa tentang...
@Andy Sutioso started 2 years ago - replies: 6
anaagustina08

Babarengan Semester 1 TP17 SD1-Gasing


Dari tanggal 6 - 10 Desember, Kelompok Belajar di Semi Palar kegiatan Babarengan. Babarengan dengan orang tua, Kakak, Teman Gasing semuanya....
@anaagustina08 started 3 years ago - replies: 0
Antonio Milo

Proyek Minuman Khas keluarga


Halo seluruh warga ririungan, sebelumnya perkenalkan nama saya Antonio Milo dari kelas 9 Kel.Layangan. Di proyek saya kali ini, saya akan berbagi...
@Antonio Milo started 3 years ago - replies: 1
Antonio Milo

Proyek Peta Tematik Kelompok, Pulau Jawa, Madura, Bali, Nusa Tenggara (Anggota: Flavi, Sarah, Karel, Milo)


Halo teman-teman! Pada proyek kali ini kita diberikan tantangan untuk membuat sebuah peta tematik pada pulau kelompoknya masing-masing. Kita...
@Antonio Milo started 3 years ago - replies: 0
Mutiara Aeni

Proyek Tema K7 Domikado


Teman-teman selama semseter 1 ini, teman-teman telah membuat beberapa proyek tema. Untuk mendokumentasikan proses belajar teman-teman. Silahkan...
@Mutiara Aeni started 3 years ago - replies: 28
braja

Proyek Liputan Kampung Adat Nusantara


Selain tradisi, teman-teman juga menemukan bagaimana kebijaksanaan-kebijaksanaan yang dimiliki oleh masyarakat adat di Nusantara mewujud menjadi...
@braja started 3 years ago - replies: 14
 / 4